- WhatsApp : (+62) 8777-739-2959
- Support : Kirim Ticket
- Sales : Kirim Ticket
- Pembayaran : Kirim Ticket
Beberapa dari Anda mungkin sering mengecek rank website Anda sendiri melalui Alexa Siteinfo, lumrahnya memang mengecek Alexa Rank pada website kita dapat membantu kita untuk mengetahui perkembangan trafik, backlink hingga keywords yang potensial pada mesin pencari. Sehingga tidak salah memang melakukan pengecekan Alexa Rank Website Anda secara rutin untuk melihat bagaimana perkembangan Website Anda.
Semakin kecil nilai Alexa Rank pada situs Anda, maka akan semakin bagus hasilnya, maka tak heran banyak orang yang mencari Cara Meningkatkan Alexa Rank Website, pada artikel kali ini kita akan membahas faktor – faktor apa saja yang dapat meningkatkan Alexa Rank pada Website, sehingga setelah membaca artikel ini Anda dapat langsung mempraktekan dan dapat meningkatkan Alexa Rank pada website anda lebih cepat.
Berikut adalah Cara Bagaimana Meningkatkan Alexa Rank Website :
Sering Updated Konten Berkualitas
Salah satu faktor yang penting pada sebuah website tentunya adalah konten yang terkandung di dalamnya, percaya atau tidak konten yang berkualitas bukan hanya akan berpengaruh pada Alexa Rank saja, namun juga akan berpengaruh ke SEO (Search Engine Optimization) Sehingga juga akan sering updated konten yang berkualitas maka website Anda otomatis akan mengalami kenaikan Alexa Rank.
Namun, bukan hanya updated konten saja, beberapa hal di bawah juga Anda harus ikuti dan praktekan sehingga updated konten Anda akan berguna.
Share Link Artikel / Konten ke Sosial Media
Setelah dirasa mempunyai banyak konten, saatnya Anda melakukan share konten ke sosial media untuk mendapatkan trafik atau visitor ke dalam situs Website Anda, ini sering disebut dengan Social Signal. Salah satu pengamatan kami, social signal sangat berpengaruh ke dalam Alexa Rank.
Semakin sering kamu membagikan konten atau artikelmu ke Sosial Media seperti Facebook dan banyak yang mengunjungi, maka Alexa Rankmu akan semakin meningkat.
Menempelkan /Memasang Backlink yang Berkualitas
Salah satu Faktor yang mempengaruhi Alexa Rank dalam sebuah website adalah Jumlah Link atau alamat website yang tertuju ke dalam situs kita, semakin banyak link / backlink yang berkualitas maka akan semakin meningkat (mengecil) Alexa Rank sebuah website.
Anda dapat memperhatikan top 10 website dengan alexa rank terkecil, maka Anda apat melihat ribuan link yang tertaut ke alamat website tersebut.
Related Posts
Tips Menempatkan CTA yang Efektif di Website
Dalam dunia desain UI/UX, salah satu elemen penting yang sering kali menjadi penentu kesuksesan sebuah website adalah Call to Action (CTA). CTA adalah tombol, tautan, atau teks yang dirancang untuk mengajak pengunjung melakukan tindakan tertentu,…
- Aug 11
Pengertian Email Marketing
Salah satu strategi cara untuk menaikkan penjualan serta meningkatkan brand awareness adalah dengan email marketing. Lalu, bagaimana cara untuk menaikkan penjualan dengan email marketing? Pada artikel ini, kami akan memberikan beberapa strategi dan juga tools…
- Jun 26
Latest Post
Ini Dia Cara Atasi Tantangan dalam Affiliate Marketing di Media Sosial
- November 11, 2024
Tips Gunakan Google Ads untuk Meningkatkan Affiliate Sales
- November 7, 2024
6 Tips Bangun Personal Brand untuk Affiliate Marketing yang Sukses
- November 6, 2024
Komentar Terbaru
- M Iqbal Hidayatullah on Memasang Watermark Pada Gambar Secara Otomatis di WordPress
- M Iqbal Hidayatullah on Membuat Artikel Masuk Dalam Halaman Pertama Google
- M Iqbal Hidayatullah on Cara Upload Gambar WebP di WordPress Tanpa Plugin
- M Iqbal Hidayatullah on Cara Menghapus Backlink Website Dengan Google Disavow Link
- M Iqbal Hidayatullah on Cara Menghapus Backlink Website Dengan Google Disavow Link